Ubertos, Mal Kebanggaan Warga Bandung Timur
UJUNGBERUNG, AYOBANDUNG.COM — Ujung Berung Town Square atau yang lebih dikenal dengan sebutan Ubertos kini seolah menjadi kebanggan bagi warga Bandung Timur. Bagaimana tidak, kehadiran mal yang resmi dibuka pada Maret 2018 ini menjadi mal satu-satunya di daerah Bandung Timur.